Advertisement
Materi Kimia untuk kelas 11 SMA/MA meliputi beberapa topik utama, di antaranya:
- Kimia dasar: pengenalan kimia, sistem satuan, sifat-sifat materi, struktur atom, nomor atom, massa atom, dan tipe ikatan kimia.
- Kimia kovalen: ikatan kovalen, pola ikatan kovalen, polaritas ikatan, dan bentuk molekul.
- Kimia golongan-golongan: sifat-sifat, reaksi, dan aplikasi dari golongan-golongan unsur dalam tabel periodik.
- Kimia analitik: metode-metode analisis kimia, termasuk analisis kualitatif dan kuantitatif.
- Kimia organik: klasifikasi senyawa organik, reaksi-reaksi kimia, sifat-sifat senyawa organik, dan aplikasinya dalam industri dan kehidupan sehari-hari.
- Kimia fisika: termodinamika, kinetika kimia, dan koloid.
- Kimia kuantum: dasar-dasar mekanika kuantum, sifat-sifat atom dan ion.
- Kimia ekologi: pengaruh kegiatan manusia terhadap lingkungan, cara mengatasi masalah lingkungan.
- Kimia teknologi : kimia dalam teknologi, kimia dalam pangan dan farmasi.
- Kimia biologi : kimia dalam biologi, proses-proses biokimia dalam sel.
Itu adalah beberapa topik yang mungkin akan dibahas dalam materi kimia kelas 11 SMA/MA. Namun, karena setiap sekolah dan program studi mungkin berbeda, pastikan untuk melakukan cross-check dengan buku teks atau program studi sekolah anda untuk mendapatkan informasi lebih rinci.
Berikut ini Daftar Rangkuman Singkat Materi Ajar Kimia Kelas 11 SMA/MA - Fase E Kurikulum Merdeka
SEMESTER 1
- Ikatan ion, ikatan kovalen dan ikatan logam - Baca disini
- Struktur ikatan ion, ikatan kovalen dan ikatan logam serta kaitannya dengan sifat zat - Baca disini
- Bentuk molekul dan sudut ikatan dengan menggunakan teori pasangan elektron kulit valensi - Baca disini
- Model bentuk molekul dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di lingkungan sekitar - Baca disini
- Sifat-sifat zat di sekitar kita dengan menggunakan prinsip interaksi antar partikel - Baca disini
- Melakukan percobaan dan membuat laporan ilmiah untuk menunjukkan karakteristik senyawa ion atau senyawa kovalen berdasarkan titik didih, titik leleh dan daya hantar listrik secara kolaboratif. - Baca disini
- Konsep perubahan entalpi/energi dan menggunakannya dalam persamaan termokimia (reaksi endotermik dan eksotermik) - Baca disini
- Macam-macam jenis entalpi reaksi - Baca disini
- Perubahan entalpi berdasarkan data eksperimen - Baca disini
- Percobaan dan membuat laporan ilmiah untuk menghitung perubahan entalpi pembakaran alkohol dan perubahan entalpi neutralisasi. - Baca disini
- Perubahan entalpi berdasarkan data entalpi pembentukan dan energi ikatan berdasarkan hukum Hess - Baca disini
- Analisis grafik dan data numerik dari percobaan-percobaan laju reaksi - Baca disini
- Efek perubahan suhu, konsentrasi dan ukuran partikel terhadap laju reaksi - Baca disini
- Melakukan percobaan, dan membuat laporan ilmiah terhadap faktor-faktor yang dapat mempengaruhi laju reaksi - Baca disini
SEMESTER 2
- Orde reaksi dan tetapan laju reaksi - Baca disini
- Peranan katalis dalam reaksi kimia di laboratorium maupun industri. - Baca disini
- Hubungan antara pereaksi dengan hasil reaksi kesetimbangan dan melakukan perhitungan berdasarkan hubungan tersebut - Baca disini
- Faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan dan penerapannya dalam industri - Baca disini
- Mengolah data untuk menentukan nilai tetapan kesetimbangan suatu reaksi - Baca disini
- Merancang, melakukan percobaan, dan membuat laporan ilmiah terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran kesetimbangan secara kolaboratif - Baca disini
- Kesetimbangan dalam larutan jenuh - Baca disini
- Kelarutan dan hasil kali kelarutan - Baca disini
- Rumus tetapan kesetimbangan (Ksp) - Baca disini
- Pengaruh ion senama pada kelarutan suatu zat - Baca disini
- Merancang, melakukan percobaan dan membuat laporan ilmiah untuk memisahkan campuran ion logam dalam larutan. - Baca disini
!! !! untuk pembagian materi untuk semester 1 dan semester 2 bisa dirubah sesuai dengan Program Tahunan dan Program Semester yang sudah dibuat oleh bapak/ibu guru.!!!
Demikian Artikel yang Admin AVA Studio ID bahas dengan tema Rangkuman Materi Ajar Kimia Kelas 11 SMA/MA - Fase A Kurikulum , Semoga bermanfaat bagi kita semua
Apabila terdapat kekeliruan pada teks yang admin posting silahkan dikonfirmasi di group TELEGRAM kami, silahkan gabung digroup telegram dengan link t.me/gurumerdeka_id
No comments:
Post a Comment
Selamat Datang